Lomba Menulis Terbaru 2026, Raih Uang dan Prestasi
Hai gaes, selamat datang di laman lomba menulis terbaru 2026, raih uang dan presatasi yang akan menginformasikan berbagai lomba menulis dengan berbagai jenis, seperti lomba menulis puisi, lomba menulis cerpen, lomba menulis novel, lomba menulis komik, lomba menulis artikel, lomba menulis pantun, dan lomba KTI.
Kami akan mengiformasikan lomba menulis dengan berbagai hadiah, seperti uang tunai, sertifikat, plakat, piala, paket penerbitan, paket buku, dan berbagai jenis hadiah menarik lainnya.
Lomba Menulis Novel 2026
Lomba menulis Novel 2025 merupakan lomba cerita panjang dengan durasi deadline lomba yang sangat panjang. Peserta dapat mengkesplorasi kebahasaan, alur cerita kompleks, dan pov penulis terhadap tema. Cerita Panjang yang memiliki konflik kompleks dengan tokoh dengan karakter yang beragam membangun cerita.
Lomba menulis novel 2026 selalu ada di setiap tahun untuk diikuti dengan berbagai hadiah dan apresiasi yang beragam. Lomba menulis novel terkadang memiliki durasi lomba yang lama.
Beberapa lomba menulis novel 2026 yang bisa diikuti. Silakan klik saja sesuai lomba yang diinginkan
>>> 1. Lomba Menulis Novel 2026
>>> 2. Lomba Menulis Kusala Sastra 2026
***
Lomba Menulis Puisi 2026
Lomba menulis puisi 2026 adalah lomba menuis yang sering diadakan untuk mengasah kemampuan menulis dalam memilih kata menjadikan puitis dan bermakna. Lomba menulis puisi membuat peserta tertantang dengan tema, imajinasi, diksi, makna, dan penginderaan.
Lomba menulis puisi 2026 yang selalu ditunggu remaja dan dewasa karena tulisan kreatif pendek, tetapi menantang peserta untuk menciptakan karya puisi yang imajinatif dan reflektif.
Beberapa lomba menulis puisi yang bisa diikuti. Silakan klik saja sesuai lomba yang diinginkan
>> 1. Lomba Menulis Puisi (BARU)
***
Lomba Menulis Cerpen 2026
Lomba menulis cerpen 2026 merupakan lomba menulis cerita dengan berbagai tema dan panjang yang menantang. Cerita yang menantang peserta dengan kreatif tentang alur yang singkat dan tokoh yang terbatas.
Lomba menulis cerpen 2026 menjadi tempat peserta mengungkapkan perasaan dan refleksi kehidupan menjadi kisah. Cerita pengalaman pribadi atau pengalaman orang lain yang sangat sayang jika tidak direkam dalam cerpen.
Beberapa lomba menulis cerpen yang bisa diikuti. Silakan klik saja sesuai lomba yang diinginkan
>>> 1. Lomba Menulis Cerpen Gratis (TERBARU)
***
Lomba Menulis Artikel 2026
Lomba menulis artikel 2026 merupakan lomba menulis tulisan non fiksi yang kadang berisi data dan fakta dengan suatu hal. Tema yang beragam menjadi tanangan bagi peserta mengolah data dan memasukkan opini dengan piawai.
Lomba menulis artikel 2026 selalu ditunggu biasanya oleh pelajar, baik siswa maupun mahasiswa, walaupun terkadang ada lomba menulis artikel untuk peserta umum.
Beberapa lomba menulis artikel 2026 yang bisa diikuti. Silakan klik saja sesuai lomba yang diinginkan
>>> 1. Lomba Menulis Opini Gratis (TERBARU)
***
Lomba Apa Saja di 2026
Lomba apa saja menjadi bagian info yang akan kabarkan kepada kalean gaes. Lomba yang mendekati seputar literasi selain menulis akan kami coba hadirkan untuk kalean.
Beberapa lomba apa saja yang bisa diikuti
>>> 1. Lomba Membuat Logo
Kirim Lomba Kalean
Kirim lomba kalean yang sedang berlangsung. Kami dengan senang hati akan membantu menginfokan lomba yang kalean kirim ke kami.
Bagaimana cara mengirim info lomba?
Berikut tahapannya, yaitu
1. Siapkan gambar lomba
2. Siapkan caption/isi lomba
3. Silakan kirim poin 1 dan 2 ke KIRIM LOMBA
Update: Kami akan selalu memperbarui lomba yang ada ya gaes. Pastikan kalean mengecek secara berkala laman ini.
Note: Kami hanya menginformasikan lomba menulis di 2026. Kami bukan penyelenggara lomba menulis apapun.
Diharapkan teman-teman membaca dengan teliti, mengecek, dan memvalidasi lomba yang kami informasikan. Kami tidak bertanggung jawab atas kerugian apapun.
Kami doakan semoga teman-teman meraih prestasi dan sukses dalam lomba yang diikuti. Salam